Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (BAPPEDA)
Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Pasaman Barat tipe A melaksanakan fungsi penunjang perencanaan dan fungsi penunjang penelitian dan pengembangan. Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Pasaman Barat tipe A terdiri atas 1 (satu) Sekretariat, dan 4 (empat) Bidang.